kesempatan pertama di bulan November ini SDN Ketawanggede akan share tentang "Video Belajar". Materi kurikulum 2013 menjadi amat menarik jika disampaikan dalam bentuk Videokomik -Videografik plus komik- tak hanya menarik, videokomik juga membuat materi pelajaran menja di mudah difahami yang dapat bermanfaat dalam membantu proses belajar mengajar di kelas, dan dapat dijadikan panduan bagi guru, orang tua dan siswa agar dapat memanfaat teknologi dalam mengajar dan belajar secara gratis
- Aku dan Teman Baru
- Gemar Berolahraga
- Kegiatan di Pagi Hari
- Tubuhku
- Bernyanyi dan Menari
- Kegiatan di Siang Hari
Diluar
dugaan kami, materi kurikulum 2013 menjadi amat menarik jika
disampaikan dalam bentuk Videokomik -Videografik plus komik- tak hanya
menarik, videokomik juga membuat materi pelajaran menjadi mudah
difahami. Apa yang telah kami buat diatas adalah langkah awal. kami
berkeinginan memproduksi lebih banyak lagi. Tentu saja untuk mempercepat
produksi, kami tak hanya butuh tenaga tambahan, tapi juga membutuhkan
dukungan biaya. untuk itu kami harapkan dukungan dari berbagai pihak
yang peduli dengan pendidikan murah untuk rayat. - See more at: http://www.sekolahdamarwulan.org/kurikulum-2013.html#sthash.HK70PGDy.dpuf